Mengganti Tampilan Login pada Windows 10

Mengganti Tampilan Login pada Windows 10



Cara mengganti tampilan Login pada windowa 10

Windows 10 yang diliris pada bulan juli lalu, membawa banyak fitur baru. Dibalik kemudahan yang diberikan oleh microsoft mungkin ada juga yang mengalami kesulitan. misalnya saja untuk mengganti lockscreen atau tampilan pada saat login. Microsoft telah menetapkan tampilan tersebut menjadi default.

Namun ada cara untuk mengganti tampilan tersebut, salah satu dengan menggunakan sofware. yang akan saya bahas pada postingan kali ini menggantinya tanpa sofware. caranya sukup mudah simak saja dibawah ini :

1. Buka menu run (window + r) atau klik kanan pada start kemudian pilih run.

2. Ketikan regedit.

3. Masuk ke fordel HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Policies\Microsoft\Windows\System

4. Buat sebuah DWORD (32 bit) value dengan nama DisableLogonBackgroundImage

5. Buka file yang dibuat tadi kemudian isi value data dengan 1 dan pastikan base nya hexadecimal

Sekarang coba lock komputer kamu jika tampilannya berubah maka sukses. Tampilannya memang dengan warna polos. jika kamu ingin menggantinya dengan wallpaper maka harus menggunaka software.

Untuk mengembalikannya cukup ubah value data dengan 0.

bagaimana mudah bukan...? terimakasih sudah berkunjung.

Previous
Next Post »